Tuesday, April 16, 2013

Menjaga Performa PC Tetap OK!

Ketika performa dari PC Anda mulai terus menurun seperti misalnya pada kecepatan, hal pertama yang mungkin bisa Anda lakukan adalah langsung membeli mesin terbaru untuk menggantinya. Akan tetapi, pada dasarnya, ada beberapa langkah yang bisa Anda lakukan untuk mengembalikan performa komputer Anda seperti saat pertama membelinya. Ada terdapat beberapa cara mudah untuk mengembalikan performa PC anda yang menurun....